Ini Lho 5 Youtuber Berpenghasilan Jutaan Dollar di Tahun 2016
Youtube kini menjadi salah satu layanan internet yang sangat digemari. Video kini menjadi konten yang sudah jamak dikonsumsi lewat gawai, ba...

https://www.pantura.co.id/2016/12/ini-lho-5-youtuber-berpenghasilan.html
Youtube kini menjadi salah satu layanan internet yang sangat digemari. Video kini menjadi konten yang sudah jamak dikonsumsi lewat gawai, baik itu tablet maupun smartphone. Tak sedikit pula orang yang sengaja upload video ke Youtube dengan tujuan mendapatkan uang. Berikut lima Youtuber dengan pendapat tertinggi, mencapai jutaan dollar.
Pewdiepie

Pewdiepie yang bernama asli Felix Kjellberg adalah Youtuber dengan pendapatan tertinggi, $15 juta atau sekitar 200 milyar rupiah pada tahun 2016 ini. Doi awalanya hanya seorang gamer yang doyan upload rekaman permainannya di Youtube. Ternyata penontonnya sangat banyak, dan subscriber nya tembus lebih dari 10 juta orang.
Roman Atwood

Roman Atwood, dikenal dengan video-videonya yang berisi ngerjain orang. Tahun 2016 ini doi meraup $8 juta, dengan jumlah subscriber lebih dari 10 juta orang.
Lily Singh

Lily Singh adalah pemilik akun Superwoman. Isinya sebagian besar adalah komedi, namun tak sedikit video yang berisi opini pribadi terkait isu tertentu yang sedang marak. Wanita yang mempunyai darah Asia Selatan ini berhasil meraup pendapatan sebesar $7,5 juta.
Smosh

Anthony Padilla dan Ian Hecox, duo cowok pemilik akun Smosh. Kalau dilihat dari foto di atas jelas ya video mereka pasti banyak berisi komedi konyol. Duo ini menghasilkan $7 juta di tahun 2016.
Rosana Pansino

Cewek cakep satu ini hobi banget buat kue. Hasil masakan dan proses masaknya sering direkam dan diupload ke Youtube. Karena itu banyak ibu-ibu muda buka akun youtube nya yang berisi tutorial membuat kue. Alhasil Rosana berhasil meraup $6 juta pada 2016 ini.
Pewdiepie

Pewdiepie yang bernama asli Felix Kjellberg adalah Youtuber dengan pendapatan tertinggi, $15 juta atau sekitar 200 milyar rupiah pada tahun 2016 ini. Doi awalanya hanya seorang gamer yang doyan upload rekaman permainannya di Youtube. Ternyata penontonnya sangat banyak, dan subscriber nya tembus lebih dari 10 juta orang.
Roman Atwood

Roman Atwood, dikenal dengan video-videonya yang berisi ngerjain orang. Tahun 2016 ini doi meraup $8 juta, dengan jumlah subscriber lebih dari 10 juta orang.
Lily Singh

Lily Singh adalah pemilik akun Superwoman. Isinya sebagian besar adalah komedi, namun tak sedikit video yang berisi opini pribadi terkait isu tertentu yang sedang marak. Wanita yang mempunyai darah Asia Selatan ini berhasil meraup pendapatan sebesar $7,5 juta.
Smosh

Anthony Padilla dan Ian Hecox, duo cowok pemilik akun Smosh. Kalau dilihat dari foto di atas jelas ya video mereka pasti banyak berisi komedi konyol. Duo ini menghasilkan $7 juta di tahun 2016.
Rosana Pansino

Cewek cakep satu ini hobi banget buat kue. Hasil masakan dan proses masaknya sering direkam dan diupload ke Youtube. Karena itu banyak ibu-ibu muda buka akun youtube nya yang berisi tutorial membuat kue. Alhasil Rosana berhasil meraup $6 juta pada 2016 ini.